KEMAMPUAN ELEKTROKOAGULASI DALAM MENURUNKAN KADAR BESI (Fe) PADA AIR SUMUR BOR
Abstract
Air tanah yang mengandung kadar besi (Fe) yang tinggi memerlukan sebuah pengolahan, elektrokoagulasi dengan menggunakan elektroda aluminium adalah salah satu pengolahan yang paling bagus digunakan untuk menangani air yang mengandung kadar besi (Fe) yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan elektrokoagulasi dalam menurunkan kadar besi (Fe) pada air sumur bor dengan variasi tegangan 12 volt, 15 volt dan 20 volt. Jenis penelitian ini adalah eksperimen dengan desain Pre-Pos test, yaitu pengujian terhadap sampel sebelum dan sesudah pengolahan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kadar besi (Fe) sebelum perlakuan sebesar 1,29 mg/l dimana rata-rata hasil penurunan kadar besi (Fe) dengan tegangan 12 volt sebesar 1,27 mg/l (98,71%), pada tegangan 15 volt sebesar 1,26 mg/l (97,93%) dan rata-rata hasil penurunan kadar besi (Fe) untuk tegangan 20 volt sebesar 1,29 mg/l (99,74%). Pada penelitian ini persentase penurunan kadar besi (Fe) yang paling bagus sebesar 99,74% yakni pada tegangan 20 volt. Disimpulkan bahwa hasil penurunan kadar besi (Fe) air sumur bor dengan metode elektrokoagulasi mampu menurunkan kadar besi (Fe). Disarankan agar masyarakat menggunakan metode elektrokoagulasi untuk mengatasi permasalahan air yang mengandung kadar besi (Fe) diatas baku mutu.
Kata Kunci : Elektrokoagulasi, Aluminium, Kadar Besi (Fe), Air Sumur BorFull Text:
PDFReferences
Ahmad Matiq. 2017. Air dengan Kadar Besi Tinggi. (online) https://bisakimia.com/. (Di Akses 23 Februari 2018)
Ashari, Dedi Budianta, dan Dedi Setiabudidaya. 2015. Efektivitas Elektroda pada Proses Elektrokoagulasi untuk Pengolahan Air Asam Tambang. Jurnal Penelitian Sains. 17 (2): 45-50. (Online) https://media.neliti.com. (Di Akses 21 Desember 2017).
Benny Syahputra dan Hermin Poedjiastoeti. 2012. Penurunan Kadar besi (Fe) Pada Air Sumur Gali Secara Pneumatic System. Jurnal Pondasi. 1-13. (Online) http://research.unissula.ac.id/ (Di Akses 28 Februari 2018).
Budiani Racmawati, Yuyuk Surya P, dan Muhammad. 2014. Proses Elektrokoagulasi Pengolahan Limbah Laundry. Jurnal Ilmiah Teknik Lingkungan. 6 (1): 15-22. (Online) http://eprints.upnjatim.ac.id (Di Akses 28 Februari 2018).
Christian Indrajaya. 2015. Rekayasa Lingkungan. (Online) https://www.slideshare.net/. (Di Akses 28 Desember 2017).
Eddy Wiyanto, dkk 2014. Penerapan Elektrokoagulasi Dalam Proses Penjernihan Limbah Cair. JETri. 12 (1) : 19 – 36. (onine) http://download.portalgaruda.org (Di Akses 23 Februari 2018)
Effendi, H. 2003. Telaah Kualitas Air Bagi Pengelolaan Sumber Daya dan Lingkungan Perairan. Daerah Istimewa Yogyakarta: PT Kanisius Yogyakarta.
Effendi. 2003. Telaah Kualitas Air Bagi Pengelolaan Sumber Daya dan Lingkungan perairan. (online) https://books.google.com/. (Di Akses 23 Februari 2018)
Elfridawati Siringo-ringo, Ali Kusrijadi, dan Yayan Sunarya. 2013. Penggunaan Metode Elektrokoagulasi pada Pengolahan Limbah Industri Penyamakan Kulit Menggunakan Aluminium sebagai Sacrificial Electrode. Jurnal Sains da Teknologi Kimia. 4 (2) : 96-107. (Online) https://portalgaruda.ilkom.unsri.ac.id/ (Di Akses 21 Desember 2017).
Juriah. 2011. Penjernihan Air Sungai Menjadi Air Bersih dengan Elektrokoagulasi di Desa Air Hitam Kabupaten Labuhan Batu Utara. Skripsi. Universitas Sumatera Utara. (Online) https://repository.usu.ac.id/ (Di Akses 21 Desember 2017).
Kamilul. 2008. Kelebihan dan Kekurangan Metode Elektrokoagulasi. Skripsi Program Studi Kimia Jurusan Pendidikan Kimia FPMIPA UPI. Bandung. (Online) http://eprints.polsri.ac.id. (Di Akses 28 Desember 2017).
Kodoatie dan Sjarief. 2010. Tata Ruang Air. Yogyakarta. Andi.
Lestari, P., Amri, C., & Sudaryanto, S. 2017. Efektifitas Jumlah Pasangan Elektroda Aluminium pada Proses Elektokoagulasi terhadap Penurunan Kadar Fosfat Limbah Cair Laundry. Jurnal Kesehatan Lingkungan, 38-50. (Online) https://www.researchgate.net (Di Akses 21 Desember 2017).
Memik Dian, dkk. 2018.Penurunan Kandungan Besi (Fe) dalam Air Tanah dengan Metode Elektrokoagulasi. Jurnal Teknik Kimia. 12 (2): 59-63. (Online) http://ejournal.upnjatim.ac.id. (Di Akses 10 Juli 2018).
Nandar Suwanto, dkk. 2017. Penyisihan Fe, Warna, dan Kekeruhan pada Air Gambut Menggunakan Metode Elektrokoagulasi. Jurnal Teknik Lingkungan. 6 (2) : 1 – 11. (Online) https://ejournal3.undip.ac.id (Di Akses 21 Desember 2017).
Nusa Idaman Said. 2005. Metoda Penghilangan Zat Besi dan Magan di Dalam Penyediaan Air Minum Domestik. Jurnal Lingkungan. 1(3): 240-250. (Online) http://ejurnal.bppt.go.id/. (Di Akses 23 Februari 2018).
Rahmi Triwulandari, M. Nizar Pahlevi, Agus Mirwan. 2013. Pengambilan Logam Cr6+ dan Cr Total dari Limbah Industri Elektroplating Secara Elektrokoagulasi. Jurnal Konversi. 1 (1) : 45-50 (Online) https://www.neliti.com/. (Di Akses 21 Desember 2017).
Republik Indonesia. 2017. Permenkes No 32 Tentang Standar Baku Mutu Kesehatan Lingkungan dan Persyaratan Kesehatan Air Untuk Keperluan Higiene Sanitasi, Kolam Renang, Solus Per Aqua, dan Pemandian Umum.
Robert J. Kodoatie. 2010. Tata Ruang Air. (online) https://books.google.co.id/ (Di Akses 23 Februari 2018)
Srikandi Fardiaz. 1992. Polusi air dan Udara. (online) https://books.google.com/. (Di Akses 23 Februari 2018)
Standar Nasional Indonesia. 2000. SNI 13-6422-2000 tentang Spesifikasi konstruksi sumur bor produksi air tanah untuk kapasitas 150 liter per menit sampai dengan 300 liter per menit.
Suprihatin dan Suparno, O. 2013. Teknologi Proses Pengolahan Air untuk Mahasiswa dan Praktisi Industri. Bogor: PT Penerbit IPB Press.
Susilawati. 2010. Model Pengolahan Air Gambut Untuk Menghasilkan Air Bersih Dengan Metode Elektrokoagulasi. Disertasi Fakultas MIPA USU: Medan. (Online) https://www.researchgate.net/. (Di Akses 21 Desember 2017).
Yesa Yemima. 2015. Efektifitas Proses Elektrokoagulasi Terhadap Penurunan Kadar Besi Air Sumur. Skripsi. Universitas Sumatera Utara. (Online) http://repository.usu.ac.id/ (Di Akses 21 Desember 2017).
Zuhria F. 2014. Penurunan COD, BOD, dan TSS Limbah Cair Pewarnaan Industri Batik “Rara Djonggrang” dengan Metode Elektrokoagulasi. Tesis. Fakultas Teknik. Universitas Gadjah Mada:Yogyakarta (Online) https://docobook.com (Di Akses 21 Desember 2017).
DOI: https://doi.org/10.32382/sulolipu.v18i2.1154
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Media Sulolipu terindex
Media Reference Manager
didukung oleh:
Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia